Resep Membuat Money Bag

Money bag atau dikenal juga dengan sebutan dompet pengemis ini termasuk kategori dimsum.

class=wp-image-2673/

Bahan untuk membuat Money Bag

  • 10 buah Kulit Pangsit
  • 250 gram Udang Kupas Kulit
  • 2 batang Daun Bawang
  • 50 gram Tepung Terigu
  • 1/2 cangkir Air Matang
  • secukupnya Garam
  • 1 buah Telur Ayam
  • 300 ml Minyak Goreng
  • secukupnya Gula Pasir

Cara Membuat Money Bag

  1. Tumis daun bawang hingga harum, masukkan udang, garam dan gula, aduk rata hingga udang berubah warna lalu angkat
  2. Campur rata tepung terigu dengan air hingga membentuk adonan agak kental, masukkan tumisan udang pada adonan tersebut, aduk rata
  3. Bungkus sesendok adonan dalam kulit pangsit lalu bentuk menyerupai kantung, lekatkan dengan putih telur (atau ikat dengan daun kucai), lakukan berulang hingga kulit pangsit habis
  4. Goreng dalam minyak panas di atas api sedang hingga kulit pangsit kecoklatan, angkat dan sajikan

Menu atau resep Money Bag ini dapat di hidangkan dalam 30 menit untuk 10 porsi

Tags

Share this on:

Related Post